Game yang sangat sederhana. Mulai dari gaya permainan, alur cerita dan grafisnya. Namun menampilkan adiksi yang besar terhadap gamers-nya. Setelah membuat stres para gamers Android dan iOS, saat ini Flappy Bird akan membuat stres gamers Windows Phone karena game tersebut sudah tersedia di Windows Phone Store. TIDAAAAK!
Portal Berita Game, Film, Event dan Budaya Pop