Beberapa waktu yang lalu, saya mendapatkan gift voucher MAP senilai IDR 100 ribu dari doorprize acara press conference Dizzel Reload Indonesia yang diselenggarakan oleh Kreon Indonesia di salah satu pusat perbelanjaan di daerah Gandaria, Jakarta Selatan.
Portal Berita Game, Film, Event dan Budaya Pop