Dua orang penggemar asal Spanyol membuat trailer perdana Grand Theft Auto V menjadi live-action. Dalam video berdurasi sekitar hampir satu setengah menit itu ditunjukkan juga perbadingan antara trailer dengan live-action.
Portal Berita Game, Film, Event dan Budaya Pop