Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Januari 1, 2015

Wow, Ternyata Maju Mundur Cantik Ada di Google Play Juga

Saya baru ngeh kalau Madfal Studio telah merilis game yang mengadaptasi dari tren yang diciptakan oleh Penyanyi Syahrini yakni "Maju mudur cantik," ucapan yang ia utarakan ketika sedang berjalan-jalan ke Menara Eiffel di Paris, Prancis. Game yang berjudul Princess Syahrimi in Paris ini  sangat menarik untuk dimainkan, apalagi sepanjang permainannya, anda akan mendengarkan karkater berkata "Maju maju maju" atau "mundur mundur mundur" ketika mengendalikan Syahrimi untuk mengumpulkan benda-benda yang terjatuh dari langit. Maju maju maju - Mundur mundur mundur Tentu saja tidak ketinggalan  kata penutupnya, "Cantiiik" ketika anda berhasil mengingat dan mengurutkan angka yang diberikan setelah semua benda-benda yang berjatuhan dari langit itu habis pada setiap level -nya. Cantiiik Semakin lama, kecepatan permainan akan meningkan dan juga jumlah benda-benda yang berjatuhan dari langin semakin banyak. Kumpulkan barang sebanyak-banya

Luncurkan Roket Sejauh Mungkin di Rocket Madness

Rocket Madness merupakan game yang dikembangkan oleh Clay Game Studio yang mana awalnya game ini dikembangkan dalam rangka mengikuti ajang Game Jam yang diselenggarakan oleh PewDiePie. Hanya saja, dikarenakan gameplay yang unik dan tidak mau menyia-nyiakan tenaga yang tercurah begitu saja. Studio tersebut pada akhirnya memutuskan untuk meluncurkan game bertema roket ini untuk gadget Android via Google Play. Permainan pada game berjudul Rocket Madness ini sangat mudah. Pemain harus meluncurkan roket sejauh mungkin untuk mendapatkan skor tertinggi. Luncurkan roket sejauh-jauhnya Namun, pemain tidak hanya menunggu nasib untuk roket mendapatkan jarak terjauhnya, karena pemain juga bisa melakukan trik khusus terhadap roket untuk membuatnya tetap melambung yakni dengan menyentuh layar ketika roket berada di atas bangunan atau benda-benda yang memungkinkannya melambung tinggi. Mungkin gaya permainan pada game ini agak mirip dengan Sheep Happens , tapi ya sudahlan. Ini adal

Rhythm of Space, Game Perang atau Orkestra?

Bersamaan dengan peluncuran DETYS, ternyata Baloney juga merilis game bergenre shoot 'em up yang diberi judul Rhythm of Space . Rhythm of Space merupakan game yang unik, dikarenakan di sepanjang permainannya anda akan mendengarkan musik istrumental Do Re Mi Fa Sol La Si ketika menekan tombol virtual untuk menggerakkan pesawat dan menembak lawan. Unik banget kan. Kontrol yang sangat unik Tidak berhenti disitu saja. Game ini juga menyuguhkan grafis yang cukup menarik, dengan warna yang halus serta kontrol yang menanang. Tujuan dari game ini adalah bertahan selama mungkin dan menghancurkan pesawat musuh sebanyak-banyaknya untuk mendapatkan skor tertinggi. Tertarik untuk bermain Do Re Mi ? Rhythm of Space dapat diunduh gratis dari Google Play di sini .

Konferensi Pers Adit & Sopo Jarwo feat. Cherrybelle

1 Januari 2015 Penulis: Fakry Naras Wahidi S elfie dulu donk sama Mas Jarwo Senang sekali rasanya bisa datang ke acara konferensi pers dan screening seri animasi Adit & Sopo Jarwo yang diselenggarakan di kanton MD Animation pada 30 Desember 2014 lalu. Alasan saya bisa senang bisa datang ke acara tersebut adalah pertama bisa berjumpa dengan Cherrybelle, kedua bisa menonton episode pertama dari Adit & Sopo Jarwo feat. Cherrybelle, dan yang ketiga, dapat berjumpa dengan tim yang membuat seri animasi favorit keluarga Indonesia itu. Konferensi pers diawali oleh sambutan dari Managing Director MD Animation Dana Riza yang menerangkan bahwa selama 11 bulan pertama diluncurkannya Adit & Sopo Jarwo di layar kaca, rating dari animasi yang dibintangi oleh Adit, Sopo dan Jarwo ini semakin meningkat. Apabila tanggapan masyarakat mengenai kerjasama antara Adit & Sopo Jarwo dengan Cherrybelle ini diterima rengan baik, maka tidak menutup kemungkinan kerjasama antar kedua

Rasakan Pertempuran Seru di Pesawat 2020

Uslash Game Studio telah merilis game bergenre side-scrolling soot 'em up berjudul Pesawat 2020 yang mana game ini berkisah mengenai pertempuran antar pesawat di angkasa. Ada banyak musuh yang harus anda hadapi dalam game ini, termasuk boss. Agar bisa menghadapi musuh tersebut, anda bisa mengumpulkan berbagai power up untuk membuat persenjataan pesawat tempur menjadi semakin kuat. Sebelum bertempur, pilihlah pesawat yang ingin anda gunakan. Setiap pesawat memiliki spesifikasi yang menjadi keunggulan masing-masing. Pilih pesawat tempur paling mutakhir Pertempuran berlangsung sangat seru. Grafis yang ditampilkan pada game ini cukup menarik, berwarna cerah, dengan efek warna yang halus. Hindari semua tembakan musuh. Andaikan pesawat anda tertembak, itu bukan akhir dari pertempuran karena pesawat memiliki daya tahan cukup kuat untuk menerima beberapa kali tembakan dari musuh. Pertempuran seru menanti Hancurkan musuh sebanyak-banyaknya, dengan cara itu, anda aka